Vandread

Vandread
Berkas:Vandread key visual.png
Left to Right: Meia, Barnette, Jura, "BC", and Dita
ヴァンドレッド
(Vandoreddo)
GenreAdventure, Comedy, Mecha, Romance
Seri anime
SutradaraTakeshi Mori
StudioGonzo
Saluran
asli
WOWOW
Saluran bahasa InggrisKanada G4techTV Canada
Amerika Serikat Encore Action & WAM
Afrika Selatan Animax
Tayang 3 Oktober 2000 26 Desember 2000
Episode13 (Daftar episode)
Seri anime
Vandread: The Second Stage
SutradaraTakeshi Mori
StudioGonzo
Saluran
asli
WOWOW
Saluran bahasa InggrisKanada G4techTV Canada
Amerika Serikat Encore Action & WAM
Afrika Selatan Animax
Tayang 5 Oktober 2001 28 Desember 2001
Episode13 (Daftar episode)
Novel ringan
PengarangTakeshi Mori
PenerbitKadokawa Shoten
ImprintKadokawa Sneaker Bunko
DemografiPria
TerbitJuni 2000April 2002
Volume7
Manga
PengarangTakeshi Mori
IlustratorKotetsu Akane
PenerbitKadokawa Shoten
MajalahDragon Jr.
DemografiShōnen
Terbit20002001
Volume2
Manga
Vandread The Special Stage
PengarangTakeshi Mori
IlustratorKotetsu Akane
PenerbitKadokawa Shoten
MajalahDragon Jr.
DemografiShōnen
Terbit27 Februari 2002
Volume1
 Portal anime dan manga

Vandread (ヴァンドレッドcode: ja is deprecated , Vandoreddo) adalah sebuah seri anime dengan 2 musim yang masing-masing terdiri dari 13 episode.

Sinopsis

Vandread mengambil setting pada masa depan, ketika manusia sudah bermigrasi ke planet lain. Karena suatu hal, kaum pria dan wanita hidup terpisah. Kaum pria tinggal di Planet Tarak, sementara kaum wanita di planet Mejale. Kedua kaum nyaris tak memiliki kontak kecuali saat konflik, sehingga muncul berbagai rumor, misal bahwa kaum wanita memakan jantung para pria.

Hibiki, seorang penduduk kelas 3 dari Tarak adalah seorang teknisi. Jenuh akan kehidupan sehari-harinya yang membosankan, ia menyusup ke kapal perang Ikazuchi yang baru diresmikan dan akan memulai penerbangan perdananya, untuk mencuri salah satu Vanguard - robot yang dipersiapkan untuk menghadapi perang dengan kaum wanita. Sebelum misinya sukses, Ikazuchi mengudara dan kemudian ia terpergok. Di tengah kekacauan karena ulahnya, para pembajak dari Mejale menyerang Ikazuchi. Usaha kapten kapal untuk meledakkan Ikazuchi malah menimbulkan fenomena aneh, di mana Ikazuchi menyatu dengan kapal pembajak dan terlempar ke lokasi lain yang jauh dari tempat asal mereka.

Hibiki, bersama 2 pria lain yang tertinggal yakni bart dan Duerro awalnya dijadikan tawanan. Seiring waktu, mereka akhirnya dibebaskan dan bekerja sama dengan rekan-rekan baru mereka, yang semuanya wanita. Terlebih karena Nirvana, kapal baru hasil penggabungan hanya bisa dikontrol oleh Bart, dan Vandread milik Hibiki ternyata bisa menyatu dengan salah satu dari 3 Dread - pesawat milik para pembajak.

Selama perjalanan pulang ke tempat asal mereka, mereka dihadang oleh sekelompok musuh misterius yang nantinya diketahui berasal dari Bumi, dan bermaksud mengincar organ tubuh manusia.

Pranala luar

  • Vandread FUNimation Teaser Site
  • Vandread (anime) di ensiklopedia Anime News Network (dalam bahasa Inggris)
  • l
  • b
  • s
Karya oleh Gonzo
Seri televisi
  • Gate Keepers (2000)
  • Vandread (2000)
  • Samurai Girl: Real Bout High School (2001)
  • Final Fantasy: Unlimited (2001–2002)
  • Hellsing (2001–2002)
  • Vandread: The Second Stage (2001)
  • Full Metal Panic! (2002)
  • Tai Master of Characters (2002)
  • Saikano (2002)
  • Kiddy Grade (2002–2003)
  • Gravion (2002)
  • Digigirl Pop! STRAWBERRY&POP MIX FLAVOR (2003)
  • Kaleido Star (2003–2004)
  • Last Exile (2003)
  • Gad Guard (2003)
  • Peacemaker Kurogane (2003–2004)
  • Chrono Crusade (2003–2004)
  • Gravion Zwei (2004)
  • Ragnarok the Animation (2004)
  • Gantz (2004)
  • Burst Angel (2004)
  • Samurai 7 (2004)
  • Desert Punk (2004–2005)
  • Gankutsuou: The Count of Monte Cristo (2004–2005)
  • Basilisk (2005)
  • Speed Grapher (2005)
  • Trinity Blood (2005)
  • Transformers: Cybertron (2005)
  • G.I. Joe: Sigma 6 (2005–2007)
  • SoltyRei (2005–2006)
  • Black Cat (2005–2006)
  • Glass Fleet (2006)
  • Witchblade (2006)
  • Yoshimune (2006)
  • Welcome to the N.H.K. (2006)
  • Red Garden (2006–2007)
  • Pumpkin Scissors (2006–2007)
  • Ani*Kuri15 (animasi berkelanjutan) (2007–2008)
  • Afro Samurai (2007)
  • Getsumento Heiki Mina (2007)
  • Romeo × Juliet (2007)
  • Bokurano: Ours (2007)
  • Kaze no Stigma (2007)
  • My Bride is a Mermaid (2007)
  • Dragonaut: The Resonance (2007–2008)
  • Rosario + Vampire (2008)
  • The Tower of Druaga: The Aegis of Uruk (2008)
  • S · A: Special A (2008)
  • Blassreiter (2008)
  • Strike Witches (2008)
  • Rosario + Vampire Capu2 (2008)
  • Linebarrels of Iron (2008–2009)
  • The Tower of Druaga: The Sword of Uruk (2009)
  • Saki (2009)
  • Shangri-La (2009)
  • Slap-up Party: Arad Senki (2009)
  • Nyanpire (2011)
  • Last Exile: Fam, The Silver Wing (2011–2012)
  • Ozuma (2012)
  • Leviathan: The Last Defense (2013)
  • Dog & Scissors (2013)
  • A Town Where You Live (2013)
  • Blade & Soul (2014)
  • Seiyu's Life! (2015)
  • Aokana: Four Rhythm Across the Blue (2016)
  • Akiba's Trip: The Animation (2017)
  • 18if (2017)
  • Kakuriyo no Yadomeshi (2018)
  • Space Battleship Tiramisu (2018)
  • Hinomaru Sumo (2018–2019)
  • Conception (2018)
  • Try Knights (2019)
  • Phantasy Star Online 2: Episode Oracle (2019–2020)
Film
  • Origin: Spirits of the Past (2006)
  • Brave Story (2006)
  • Kiddy Grade -Ignition- (2007)
  • Kiddy Grade -Maelstrom- (2007)
  • Kiddy Grade -Truth Dawn- (2007)
  • Afro Samurai: Resurrection (2009)
  • Bayonetta: Bloody Fate (2013)
  • Full Metal Panic! Director's Cut (2017–2018)
OVA/ONA
Permainan video
  • Lunar: Silver Star Story Complete (1996)
  • Silhouette Mirage (1997)
  • Lunar 2: Eternal Blue Complete (1998)
  • Radiant Silvergun (1998)
  • Gensō Suikogaiden (1999–2001)
  • SkyGunner (2001)
  • Suikoden III (2002)
  • Zone of the Enders: The 2nd Runner (2003)
  • BlazBlue: Calamity Trigger (2009)
  • Super Street Fighter IV (2010)
  • BlazBlue: Continuum Shift (2010)
Artikel terkait
Category Kategori