Lew Hoad

MK)824–503 (62.1%) [1]Gelar52 [1]Peringkat tertinggiNo. 1 (1953, Chatrier)Hasil terbaik di Grand Slam (tunggal)Australia TerbukaW (1956)Prancis TerbukaW (1956)WimbledonW (1956, 1957)AS TerbukaF (1956)TOCW (1958 Kooyong, 1959 Forest Hills)Professional majorsUS ProF (1958, 1959)Wembley ProF (1961, 1962, 1963)French ProF (1958, 1960)GandaHasil terbaik di Grand Slam (ganda)Australia TerbukaW (1953, 1956, 1957)Prancis TerbukaW (1953)WimbledonW (1953, 1955, 1956)AS TerbukaW (1956)Hasil terbaik di Grand Slam Ganda CampuranAustralia TerbukaF (1955)Prancis TerbukaW (1954)WimbledonSF (1953, 1954, 1955)AS TerbukaF (1952, 1956)Kompetisi bereguPiala DavisW (1952, 1953, 1955, 1956)

Lewis Alan Hoad (23 November 1934 – 3 Juli 1994) adalah seorang pemain tenis Australia yang karirnya dimulai dari awal 1950-an hingga awal 1970-an. Hoad memenangkan empat turnamen Grand Slam sebagai amatir (Australia, Prancis, dan dua kali Wimbledon). Dia adalah anggota tim Australia yang memenangkan Piala Davis empat kali antara 1952 dan 1956. Hoad menjadi profesional pada Juli 1957. Dia memenangkan Turnamen Juara Kooyong pada 1958 dan Turnamen Champions Forest Hills pada 1959. Dia memenangkan Ampol Seri turnamen dunia Piala Terbuka pada tahun 1959-1960, termasuk turnamen Kooyong 1960. Kemenangan turnamen tunggal putra Hoad berlangsung dari tahun 1951 hingga 1971.

Pada November 1949, Hoad memenangkan gelar junior di Kejuaraan New South Wales, dan pada akhir pekan yang sama, ia juga berkompetisi di final kejuaraan tenis meja junior di Sydney.[2][3]

Referensi

  1. ^ a b "Lew Hoad: Career match record". thetennisbase.com. Tennis Base. Diakses tanggal 7 November 2017. 
  2. ^ "N.S.W. Tennis Titles." The Barrier Miner. Broken Hill, NSW. 26 November 1949. hlm. 1 – via Trove. 
  3. ^ "Table Tennis". The Sunday Herald. Sydney. 27 November 1949. hlm. 12 Section: Sporting Section – via Trove. 

Pranala luar


  • l
  • b
  • s