Giri

Giri dapat mengacu pada beberapa hal berikut:

Bahasa

  • Giri - kata dalam bahasa Jawa, Sunda, dan Sanskerta yang berarti "gunung".
  • Giri (Jepang), konsep kewajiban sosial/moral di Jepang

Geografi

  • Sungai Giri - salah satu anak sungai Yamuna di India
  • Giri - kecamatan di Indonesia
    • Giri - ibu kota kecamatan di atas
  • Giri - desa di Kabupaten Gresik, Jawa Timur, Indonesia

Tokoh

Argentina

  • Haide Giri - senator Provinsi Córdoba

India

  • Anish Giri - grandmaster catur
  • Chittaranjan Giri - pemeran
  • Giri Babu - pemeran
  • Giri Devanur - pengusaha
  • Giri Raj Singh Sirohi - orang India pertama yang menjejakkan kaki di Antarktika
  • Gnanananda Giri - rahib, filsuf, dan guru Hindu
  • Haridhos Giri - rahib, filsuf, dan guru Hindu
  • Hariharananda Giri - rahib, filsuf, dan guru Hindu
  • Namananda Giri - rahib, filsuf, dan guru Hindu
  • Pabitra Kumar Giri - ekonom perkotaan
  • Parbati Giri - pejuang emansipasi wanita
  • Satyananda Giri - rahib Hindu
  • Sri Vidya Prakasanda Giri Swamy - rahib, filsuf, dan guru Hindu
  • V.V. Giri - Presiden India
  • Yukteswar Giri - yogi dan guru Hindu

Indonesia

Italia

  • Swami Yogananda Giri - tokoh agama Hindu di Italia

Nepal

  • Gehendra Giri - politikus
  • Giri Prasad Burathoki - politikus dan prajurit Gurkha
  • Janak Raj Giri - politikus
  • Tulsi Giri - Perdana Menteri Nepal
  • Umeh Prasad Giri - politikus

Hiburan

  • Ai Giri Giri - singel karya Lady Pinkers
  • Giri - film berbahasa Tamil dari India
  • Giri Giri Chop - singel karya B'z
  • Giri Giri Love - novel dewasa Jepang

Lainnya

Ikon disambiguasi
Halaman disambiguasi ini berisi artikel dengan judul yang sering dikaitkan dengan Giri.
Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah pranala internal, Anda dapat membantu mengganti pranala tersebut ke judul yang tepat.